Saturday, June 29, 2013

Harga HP Nokia Lumia Windows Phone 8 Juli 2013

Banyak sekali merek HP yang menawarkan OS Windows Phone 8 sebagai jagoan mereka tapi yang paling menarik tentu saja HP Nokia yang menggunakan OS tersebut sebagai OS andalan mereka. Tak gentar dengna terjangan Smartphone yang menggunakan OS Android, Nokia tetap kukuh mempertahankan pendirian mereka untuk selalu menggunakan OS Windows Phone sebagai OS Andalan mereka, padahal sudah pasti kalau Nokia mau menggunakan Android, kejayaan Nokia akan kembali lagi dan dapat bersaing dengan Smartphone lainnya seperti Samsung dan Apple yang sudah lama mulai merebut pasar Nokia. Apabila anda flasback kebelakang pasti anda akan ingat bagaimana kejayaan Nokia saat itu, hampir semua orang menggunakan HP Asal finlandia tersebut
Dan langsung saja bagi anda yang berminat membeli Smartphone Nokia Lumia dengan OS Windows Phone 8 anda bisa melihat informasi Daftar Harga HP Nokia Lumia Windows Phone 8 dibawah ini.

Daftar Harga HP Nokia Lumia Windows Phone 8

1. Harga Nokia Lumia 820

Nokia+Lumia+820 Harga HP Nokia Lumia Windows Phone 8 Juli 2013
  • Layar 4.3? AMOLED Touch Screen
  • Windows Phone 8
  • Kamera 8 MP Carl Zeiss Camera
  • Harga Terbaru : RP 2.825.000

2. Harga Nokia Lumia 610

Nokia+Lumia+610 Harga HP Nokia Lumia Windows Phone 8 Juli 2013
  • 3.7?TFT Touch Screen
  • Windows Phone 7.5 Mango
  • 5 MP Kamera
  • Harga Terbaru : RP 1.485.000

3. Harga Nokia Lumia 620

Nokia+Lumia+620 Harga HP Nokia Lumia Windows Phone 8 Juli 2013
  • Layar 3.8” Layar Sentuh
  • Windows Phone 8
  • 5 MP Camera
  • Harga Terbaru : RP 2.825.000

4. Harga Nokia Lumia 710

Harga+Nokia+Lumia+710 Harga HP Nokia Lumia Windows Phone 8 Juli 2013
  • Layar 3.7? TFT Touch Screen
  • Windows Phone 7.5 Mango
  • Kamera 5 MP Kamera
  • Harga Terbaru : RP 2.415.000

5. Harga Nokia Lumia 920

Nokia+Lumia+920 Harga HP Nokia Lumia Windows Phone 8 Juli 2013
  • Layar 4.5? IPS LCD Touch Screen
  • Windows Phone 8
  • Kamera 8 MP Carl Zeiss Kamera dengan PureView
  • Harga Terbaru : RP 6.435.000
Note :
  • Harga HP Nokia Lumia yang kami berikan diatas dapat beubah sewaktu-waktu
  • Beda daerah mungkin akan berbeda pula harga disetiap tokonya
  • Info Lainnya : harga Nokia Asha

Begitulah ulasan mengenai Harga HP Nokia Lumia Windows Phone 8 Juli 2013 yang bisa kami sampaikan, semoga anda menikmati berita tersebut, ngomong-ngomong masih banyak lagi berita yang lebih menarik dari berita Harga HP Nokia Lumia Windows Phone 8 Juli 2013 diatas, jika anda berminat silahkan cek halaman-halaman lain di situs ini, kami yakin para pembaca akan menemukan lebih banyak berita seperti Harga HP Nokia Lumia Windows Phone 8 Juli 2013 yang bisa menambah pengetahuan para pembaca sekalian, dan akhirnya selamat menikmati berita berita dari kami.. :)

  • harga hp lumia 620 1 juli 2013 (3)
  • daftar harga nokia lumia juli (2)
  • daftar harga nokia lumia 2 juli 2013 (1)
  • gambar hp nokia beserta harga 8 juli 2013 (1)
  • harga hp nokia lumia 620 juli 2013 (1)
  • harga Samsung Galaxy Grand Duos i9082 bulan juli (1)
  • Harga semua hp touch screen juli 2013 (1)
  • hp jagoan nokia 2013 (1)
  • Lumia 620 Berita Terbaru Juli 2013 (1)


 
© Copyright 2035 Kabar Kepo
Theme by Yusuf Fikri